Indomie goreng terasi.
Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Indomie goreng terasi. Resep kali ini memiliki 10 Bahan utama, dan 5 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Indomie goreng terasi.
Resep Indomie goreng terasi
- 2 bungkus indomie (aku pake rasa soto).
- 2 siung bawang merah.
- 1 siung bawang putih.
- 3 buah cabe rawit.
- 1 butir telur.
- 1 batang sosis fiesta.
- 1 bungkus terasi sasa.
- kecap manis.
- merica.
- air.
Jual Produk Indomie Terbaru & Varian Terlengkap di Official Store Indomie Harga Grosir Gratis Ongkir Belanja Aman dan Nyaman Hanya di Tokopedia®. Find indomie goreng rendang stock images in HD and millions of other royalty-free stock photos, illustrations and vectors in the Shutterstock collection. Thousands of new, high-quality pictures added.
Langkah – Langkah Indomie goreng terasi
- Potong bawang merah, bawang putih, cabe rawit dan sosis..
- Rebus indomie sampai 1/2 matang. lalu goreng sosis sampai matang. dan buat orak arik telur. di pisahkan dulu di piring..
- Tuangkan 2 bgks minyak bawang dari indomie dan tambahkan sedikit minyak makan. lalu tumis bawang, cabe dan terasi sampai harum..
- Masukkan indomie, sosis dan telur orak arik tadi. tambahkan 2 bgks bubuk cabe dari indomie, kecap manis secukupnya dan sedikit air agar indomie tidak lengket di kuali. diaduk" sampai merata..
- Tambahkan 1 bungkus bumbu indomie (jika tidak suka asin bisa 1/2 bgks saja). lalu merica secukupnya. aduk" sampai rata. Dan indomie sudah siap disajikan😋.